Alasan Terbesar Dibalik Pemindahan Ibu Kota Ke Kalimantan

Manfaat lain

Selain menjadikan Kalimantan sebagai kawasan Green Energy, ada manfaat lain yang akan dirasakan. Jika rencana pembangunan pipa trans Kalimantan ini terus dilanjutkan. Di antaranya yaitu tercapainya ketahanan dan kedaulatan energi nasional. Efeknya yaitu roda perekonomian akan berjalan lancar dan kesejahteraan masyarakat meningkat.

Pembangunan pipa transmisi ini juga akan membantu pemerintah dalam pemenuhan energi dan pemanfaatan gas bumi dalam negeri. Sesuai dengan Rencana Induk Jaringan Transmisi dan Distribusi Gas Bumi Nasional.

“Kemudian, dengan menyambungkan jaringan pipa gas bumi wilayah Kalimantan. Kebutuhan gas bumi di sektor industri, pembangkit listrik hingga kebutuhan jaringan gas rumah tangga dan komersial di Kalimantan akan terpenuhi,” pungkasnya

Baca juga:

Add a Comment