Video Amatir: Dampak Topan Lekima Menghantam Penang
Agustus 10, 2019

PrimaBerita – Otoritas China, pada Jumat 9 Agustus 2019, telah mengumumkan status siaga menjelang Topan Lekima yang akan menerjang pesisir timur negara itu. Topan Lekima saat ini tengah menghantam Penang, membawa angin ribut dengan kecepatan 190 km/jam.